Di artikel sebelumnya saya sudah mempost tentang modifikasi XTar Charger menggunakan TP5000 Based Li-Ion Charging Controller, sayangnya charger tersebut menyerah saat saya coba non stop running test selama seharian penuh dan 1 baterai pun menjadi korban overcharging.
Karena masih penasaran, saya mendesain sendiri PCB tidak dengan menggunakan TP5000 akan tetapi saudaranya TP5100. Perbedaan utama pada maksimum input yang lebih tinggi 5-18Volt